摘要:Tomat (Lycopersicum esculentum Mill.) banyakdigemari masyarakat karena rasanya enak, segardan sedikit asam. Selain itu tomat mengandungvitamin dan mineral yang berguna untukkesehatan tubuh. Vitamin yang terkandungdalam tomat yaitu vitamin A, vitamin B danvitamin C (Rismunandar 1984). Di Indonesiatomat banyak terdapat di pasar-pasar danharganya relatif sangat murah pada saat panenraya. Sentra produksi tomat sebagaimanaumumnya sayur-sayuran berada di daerahberiklim sejuk, antara lain di Jawa Barat terdapatdi Ciwidey, Pangalengan, Cipanas, dan Garut, diJawa Tengah terdapat di Wonosobo, di Sumateraterdapat di Brastagi, Bukittinggi dan di KawasanTimur Indonesia terdapat di Lombok dan lainlain