首页    期刊浏览 2024年11月23日 星期六
登录注册

文章基本信息

  • 标题:PENGEMBANGAN MEDIA OBYEK 3 DIMENSI DIGITAL SEL HEWAN DAN TUMBUHAN MEMANFAATKAN PIRAMIDA HOLOGRAM UNTUK MTS
  • 本地全文:下载
  • 作者:Akhmad Arifudin ; Dedi Kuswandi ; Yerry Soepriyanto
  • 期刊名称:Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan
  • 电子版ISSN:2615-8787
  • 出版年度:2019
  • 卷号:2
  • 期号:1
  • 页码:9-15
  • DOI:10.17977/um038v2i12019p009
  • 出版社:Universitas Negeri Malang
  • 摘要:Media Obyek 3 Dimensi Digital yang memanfatkan piramida hologram merupakan alat yang digunakan sebagai penyampai/berisikan informasi berupa bentuk digital. Dalam penggunaanya terkadang media yang dibawa ke kelas memiliki beberapa kendala berhubungan dengan besar kecilnya ukuran dimensi, berbahaya, dan kendala lainnya.. Tujuan dari pengembangan ini untuk mengembangkan media obyek 3 dimensi digital memanfaatkan piramida hologram. Media obyek 3 dimensi digital ini dirasa bisa menjadi solusi untuk kendala membawa media ke dalam kelas. Selain itu, obyek 3 dimensi digital ini mempunyai keistimewaan yaitu dapat dilihat dari berbagai arah agar pebelajar mendapat pengalaman secara langsung dalam proses belajar di kelas. Metode penelitian ini menggunakan Multimedia-Based Instructional Design. Dalam penerepanya menurut Ahli Materi dan Media menilai media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan memanfaatkan piramida hologram layak di gunakan dalam pembelajaran. Dalam uji coba kelompok besar media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan memanfaatkan piramida hologram dikatakan valid dan layak digunakan. Media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan yang memanfaatkan piramida hologram merupakan salah satu solusi untuk mempermudah kendala membawa media ke dalam kelas. Oleh karena itu, media obyek 3 dimensi digital yang memanfaatkan piramida hologram ini ada potensi digunakan di dalam kelas untuk melengkapi guru dalam mengajar atau sebagai media pembelajaran dikelas.
  • 其他摘要:Media Obyek 3 Dimensi Digital yang memanfatkan piramida hologram merupakan alat yang digunakan sebagai penyampai/berisikan informasi berupa bentuk digital. Dalam penggunaanya terkadang media yang dibawa ke kelas memiliki beberapa kendala berhubungan dengan besar kecilnya ukuran dimensi, berbahaya, dan kendala lainnya.. Tujuan dari pengembangan ini untuk mengembangkan media obyek 3 dimensi digital memanfaatkan piramida hologram. Media obyek 3 dimensi digital ini dirasa bisa menjadi solusi untuk kendala membawa media ke dalam kelas. Selain itu, obyek 3 dimensi digital ini mempunyai keistimewaan yaitu dapat dilihat dari berbagai arah agar pebelajar mendapat pengalaman secara langsung dalam proses belajar di kelas. Metode penelitian ini menggunakan Multimedia-Based Instructional Design. Dalam penerepanya menurut Ahli Materi dan Media menilai media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan memanfaatkan piramida hologram layak di gunakan dalam pembelajaran. Dalam uji coba kelompok besar media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan memanfaatkan piramida hologram dikatakan valid dan layak digunakan. Media obyek 3 dimensi digital sel hewan dan tumbuhan yang memanfaatkan piramida hologram merupakan salah satu solusi untuk mempermudah kendala membawa media ke dalam kelas. Oleh karena itu, media obyek 3 dimensi digital yang memanfaatkan piramida hologram ini ada potensi digunakan di dalam kelas untuk melengkapi guru dalam mengajar atau sebagai media pembelajaran dikelas.
  • 关键词:Media Pembelajaran; Obyek 3D Digital; Piramida Hologram.
国家哲学社会科学文献中心版权所有