首页    期刊浏览 2024年11月27日 星期三
登录注册

文章基本信息

  • 标题:STUDI KASUS PENERAPAN TEORI BELAJAR BEHAVIORISTIK DALAM MENUMBUHKEMBANGKAN PERILAKU PEDULI LINGKUNGAN HIDUP SISWA DI SMKN 6 MALANG
  • 本地全文:下载
  • 作者:Bariyah Oktariska ; Anselmus JE Toenlioe ; Susilaningsih Susilaningsih
  • 期刊名称:Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan
  • 电子版ISSN:2615-8787
  • 出版年度:2018
  • 卷号:1
  • 期号:2
  • 页码:159-168
  • 出版社:Universitas Negeri Malang
  • 摘要:Behavioristik dalam proses belajar merupakan upaya membentuk perilaku yang diinginkan. Penerapan teori belajar behavioristik dalam menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup dilakukan dengan pemberian stimulus yang akan menghasilkan sebuah respons. Dalam proses belajar untuk menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup, SMKN 6 Malang menciptakan program-program sekolah yang mendukung visi dan misi sekolah. Tujuan penelitian ini mendeskripsikan penerapan teori belajar behavioristik dalam menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup pada siswa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Data penelitian dikumpulkan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis melalui (3) tiga alur kegiatan yaitu reduksi data, display data, dan perumusan kesimpulan. Keabsahan data dilakukan dengan dua kriteria yaitu ketekunan pengamatan dan triangulasi meliputi triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasilnya menunjukkan bahwa program sekolah untuk menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup pada siswa adalah program eco-mapping, program bank sampah sekolah dan program jumat bersih. Stimulus yang diberikan oleh personil sekolah meliputi pemberian contoh, nasihat dan peringatan, serta pemberian hadiah. Siswa merespons positif dan menghasilkan perubahan pola pikir siswa yang lebih mencintai lingkungan dan perubahan perilaku yaitu mengelola sampah secara bijak.
  • 其他摘要:Behavioristik dalam proses belajar merupakan upaya membentuk perilaku yang diinginkan. Penerapan teori belajar behavioristik dalam menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup dilakukan dengan pemberian stimulus yang akan menghasilkan sebuah respons. Dalam proses belajar untuk menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup, SMKN 6 Malang menciptakan program-program sekolah yang mendukung visi dan misi sekolah. Tujuan penelitian ini mendeskripsikan penerapan teori belajar behavioristik dalam menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup pada siswa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Data penelitian dikumpulkan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis melalui (3) tiga alur kegiatan yaitu reduksi data, display data, dan perumusan kesimpulan. Keabsahan data dilakukan dengan dua kriteria yaitu ketekunan pengamatan dan triangulasi meliputi triangulasi sumber dan triangulasi teknik. Hasilnya menunjukkan bahwa program sekolah untuk menumbuhkembangkan perilaku peduli lingkungan hidup pada siswa adalah program eco-mapping, program bank sampah sekolah dan program jumat bersih. Stimulus yang diberikan oleh personil sekolah meliputi pemberian contoh, nasihat dan peringatan, serta pemberian hadiah. Siswa merespons positif dan menghasilkan perubahan pola pikir siswa yang lebih mencintai lingkungan dan perubahan perilaku yaitu mengelola sampah secara bijak.
  • 关键词:teori belajar behavioristik; program, peduli lingkungan hidup
国家哲学社会科学文献中心版权所有