首页    期刊浏览 2024年11月28日 星期四
登录注册

文章基本信息

  • 标题:HUBUNGAN KEMATANGAN EMOSI DENGAN KEPUASAN PERNIKAHAN PADA ISTRI YANG BEKERJA
  • 本地全文:下载
  • 作者:Ricca Angreini Munthe ; Resa Vonika
  • 期刊名称:Marwah: Jurnal Perempuan, Agama dan Jender
  • 印刷版ISSN:1412-6095
  • 电子版ISSN:2407-1587
  • 出版年度:2018
  • 卷号:17
  • 期号:1
  • 页码:31-41
  • DOI:10.24014/marwah.v17i1.4807
  • 出版社:Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
  • 摘要:Abstrak Ketika seseorang menjadi istri yang juga bekerja, maka peran dan tanggungjawab menjadi meningkat. Kondisi tersebut dapat saya memunculkan perasaan tertekan sehingga mudah marah. Kondisi tersebut dapat mempengaruhi hubungan yang tidak harmonis seperti munculnya pertengkaran sehingga dapat memunculkan perasaan tidak puas dengan pernikahan yang dijalani oleh istri yang bekerja tersebut. Meskipun demikian, bukan sesuatu yang mustahil bagi istri yang bekerja untuk merasakan kepuasan pernikahan selama istri memiliki kematangan emosi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kematangan emosi dengan kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja. Subjek pada penelitian ini adalah 83 orang wanita bekerja yang bertempat tinggal di Kelurahan Tuah Karya, Kecamatan Tampan. Teknik penentuan subjek menggunakan accidental sampli ng . Penelitian ini menggunakan skala kepuasan pernikahan ENRICH Marital Satisfaction (EMS) yang dikemukakan oleh Olson & Fowers dan skala kematangan emosi yang disusun sendiri oleh penulis dengan jumlah 26 item. Skala ini berdasarkan karakteristik-karakteristik kematangan emosi yang dikemukakan oleh Walgito. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik perhitungan korelasi Product Moment oleh Pearson . Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara kematangan emosi dengan kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja. Namun, kontribusi kematangan emosi terhadap kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja hanya 9,8%.
  • 其他摘要:Abstrak Ketika seseorang menjadi istri yang juga bekerja, maka peran dan tanggungjawab menjadi meningkat. Kondisi tersebut dapat saya memunculkan perasaan tertekan sehingga mudah marah. Kondisi tersebut dapat mempengaruhi hubungan yang tidak harmonis seperti munculnya pertengkaran sehingga dapat memunculkan perasaan tidak puas dengan pernikahan yang dijalani oleh istri yang bekerja tersebut. Meskipun demikian, bukan sesuatu yang mustahil bagi istri yang bekerja untuk merasakan kepuasan pernikahan selama istri memiliki kematangan emosi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kematangan emosi dengan kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja. Subjek pada penelitian ini adalah 83 orang wanita bekerja yang bertempat tinggal di Kelurahan Tuah Karya, Kecamatan Tampan. Teknik penentuan subjek menggunakan accidental sampli ng . Penelitian ini menggunakan skala kepuasan pernikahan ENRICH Marital Satisfaction (EMS) yang dikemukakan oleh Olson & Fowers dan skala kematangan emosi yang disusun sendiri oleh penulis dengan jumlah 26 item. Skala ini berdasarkan karakteristik-karakteristik kematangan emosi yang dikemukakan oleh Walgito. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik perhitungan korelasi Product Moment oleh Pearson . Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara kematangan emosi dengan kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja. Namun, kontribusi kematangan emosi terhadap kepuasan pernikahan pada istri yang bekerja hanya 9,8%.
  • 关键词:marriage satisfaction; emotional maturity; working wife
国家哲学社会科学文献中心版权所有