摘要:Implementasi pembelajaran untuk mahasiswa calon guru harus berorientasi pada pembiasaan berani menghadapi masalah dan mampu menyelesaikan masalah tersebut secara cepat dan tepat. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis peningkatan problem-solving skills , dan peningkatan hasil belajar mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi FKIP UMM pada matakuliah ekologi melalui penerapan Blended-PjBL. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilaksanakan dalam tiga siklus. Siklus tindakan merujuk pada Model Spiral. Sintaks pembelajaran yang diterapkan adalah PjBl, yang dalam kontek Blended-PjBL. PTK ini dilaksanakan di kelas C Angkatan 2017, Mata Kuliah Ekologi, yang berjumlah 35 orang, Semester Genap Tahun Ajaran 2018/2019. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan aspek problem-solving skills sebanyak 23 point, sedangkan hasil belajarnya mengalami peningkatan sebanyak 35 poin. Dengan demikian, dapat ditarik simpulan bahwa penerapan Blended-PjBL mampu meningkatkan problem-solving skills hingga level baik dan hasil belajar hingga level sangat baik pada matakuliah ekologi.
其他摘要:Implementasi pembelajaran untuk mahasiswa calon guru harus berorientasi pada pembiasaan berani menghadapi masalah dan mampu menyelesaikan masalah tersebut secara cepat dan tepat. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis peningkatan problem-solving skills, dan peningkatan hasil belajar mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi FKIP UMM pada matakuliah ekologi melalui penerapan Blended-PjBL. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ini dilaksanakan dalam tiga siklus. Siklus tindakan merujuk pada Model Spiral. Sintaks pembelajaran yang diterapkan adalah PjBl, yang dalam kontek Blended-PjBL. PTK ini dilaksanakan di kelas C Angkatan 2017, Mata Kuliah Ekologi, yang berjumlah 35 orang, Semester Genap Tahun Ajaran 2018/2019. Hasil penelitian menunjukkan terjadi peningkatan aspek problem-solving skills sebanyak 23 point, sedangkan hasil belajarnya mengalami peningkatan sebanyak 35 poin. Dengan demikian, dapat ditarik simpulan bahwa penerapan Blended-PjBL mampu meningkatkan problem-solving skills hingga level baik dan hasil belajar hingga level sangat baik pada matakuliah ekologi.
关键词:Blended-PjBL Ekologi Hasil belajar Problem solving skills