首页    期刊浏览 2024年11月30日 星期六
登录注册

文章基本信息

  • 标题:STRATEGI PENYELESAIAN TINDAK KEKERASAN SEKSUAL TERHADAP PEREMPUAN DAN ANAK MELALUI RUU KEKERASAN SEKSUAL
  • 本地全文:下载
  • 作者:Ani Purwanti ; Marzellina Hardiyanti
  • 期刊名称:MASALAH-MASALAH HUKUM
  • 印刷版ISSN:2086-2695
  • 出版年度:2018
  • 卷号:47
  • 期号:2
  • 页码:138-148
  • DOI:10.14710/mmh.47.2.2018.138-148
  • 出版社:MASALAH-MASALAH HUKUM
  • 摘要:Pelanggaran hak asasi manusia terjadi pada semua subyek hukum termasuk perempuan dan anak dimana kelompaok ini merupakan subyek yang rentan khususnya kekerasan seksual, hal ini terlihat dari semakin meningkatnya kasus dan beragam jenis kekerasan yang terjadi. Ruang lingkup pengaturan mengenai penghapusan kekerasan seksual meliputi pencegahan, penanganan, perlindungan dan pemulihan bagi korban, serta penindakan pelaku. Penghapusan kekerasan seksual yang diatur dalam RUU ini adalah elaborasi dari kewajiban negara dalam mengurangi dan mpenegakan hukum persoalan yang terkait dengan kekerasan seksual yang sering dialami oleh perempuan dan anak. Dalam implementasinya, selain dengan Aparat Penegak Hukum negara wajib melibatkan keluarga, komunitas, organisasi masyarakat, lembaga pers dan korporasi.
  • 关键词:Strategy; Violence against Women and Children; Sexual Violence Bill
国家哲学社会科学文献中心版权所有