首页    期刊浏览 2024年09月16日 星期一
登录注册

文章基本信息

  • 标题:FENOMENA KEBERADAAN PROSTITUSI DALAM PANDANGAN FEMINISME
  • 本地全文:下载
  • 作者:Suhar Nanik ; Suhar Nanik ; Sanggar Kamto
  • 期刊名称:Wacana: Jurnal Sosial dan Humaniora
  • 印刷版ISSN:1411-0199
  • 电子版ISSN:2338-1884
  • 出版年度:2012
  • 卷号:15
  • 期号:4
  • 页码:23-29
  • 语种:Indonesian
  • 出版社:Universitas Brawijaya
  • 摘要:Prostitusi merupakan sebuah fenomena yang ada dalam kehidupan bermasyarakat. Kehidupan prostitusi terjadi karena adanya dukungan dalam setiap elemen fungsi yang saling terkait antara satu dengan yang lainnya. Elemen fungsi dalam terbentuknya prostitusi yang di teliti dalam penelitian ini adalah Mucikari,Wanita Pekerja Seks dan Tokoh Formal. Selain itu keberadaan prostitusi pada wanita pada dasarnya adalah adanya ketidak berdayaan dari kaum wanita dalam aspek kehidupan apabila dibandingkan dengan kaum laki-laki,oleh karena hal tersebut maka kajian dalam perspektif feminisme menjadi keharusan bagi peneliti dalam mengupas persoalan prostitusi yang terjadi pada wanita. Pendekatan fenomenologi dilakukan dalam penelitian ini dengan jenis penelitian bersifat kualitatif. Data diambil dari para informan Mucikari,Wanita pekerja seks dan tokoh formal dengan teknik wawancara mendalam serta observasi data lapang. Tempat penelitian ini dilakukan di lokalisasi Moroseneng Surabaya Jawa Timur..
  • 其他摘要:Prostitution is a phenomenon that exists in society. Life of prostitution due to the support of each element functions are interlinked with each other. The elements have function,this function can make prostitution in socisty. The element formation of pro
  • 关键词:Keberadaan;Prostitusi;Feminisme
  • 其他关键词:Prostitution;Feminist;Surabaya
国家哲学社会科学文献中心版权所有