首页    期刊浏览 2024年11月27日 星期三
登录注册

文章基本信息

  • 标题:Perasaan Bersalah Pada Mantan Pengguna Narkoba
  • 本地全文:下载
  • 作者:M. Ikhsan Fanani Nuruddin ; Achmad Dandi Firmansyah ; Safira Kusnaini
  • 期刊名称:Indonesian Psychological Research
  • 印刷版ISSN:2655-9013
  • 电子版ISSN:2655-1640
  • 出版年度:2020
  • 卷号:2
  • 期号:2
  • 页码:75-80
  • DOI:10.29080/ipr.v2i2.365
  • 出版社:State Islamic University of Sunan Ampel
  • 摘要:Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan rasa bersalah mantan pengguna narkoba. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif menggunakan metode studi kasus. Subjek dalam penelitian ini adalah empat orang mantan pengguna narkoba. Data penelitian diperoleh melalui wawancara dan observasi. Hasil dari penelitian ini menunujukkan gambaran rasa bersalah yang berbeda pada masing-masing subjek di antaranya adalah: 1) subjek pertama merasa tertekan; 2) subjek kedua meminta maaf kepada orang terdekat hingga menyalahkan diri sendiri; 3) subjek ketiga menarik diri dari lingkungan; dan 4) subjek keempat lebih mendekatkan diri kepada Tuhan. Berdasarkan hal tersebut perasaan bersalah dapat timbul dalam berbagai bentuk pada mantan pengguna narkoba.
  • 关键词:guilty feelings; drug users; adolescents
国家哲学社会科学文献中心版权所有